oleh Idham Kohar | Jan 31, 2024 | Berita & Pembaharuan, Berita Terkini
Madiun, 31 Januari 2024, BMDS Syariah dengan bangga menggelar acara pembukaan program praktek kerja industri (prakerin) bagi siswa Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Subulul Huda yang memiliki program studi perbankan syariah. Acara ini berlangsung di Auditorium BMDS...
oleh Idham Kohar | Jan 30, 2024 | Berita & Pembaharuan, Berita Terkini, Informasi Anggota
Madiun – 30 Januari 2024, BMD Syariah Pusat melakukan kolaborasin dengan Imigrasi Kabupaten Madiun dalam mengelola program umroh bersama yang memanjakan calon jamaah dengan kemudahan pengurusan paspor. Acara pembuatan paspor untuk calon jamaah umroh ini...
oleh Idham Kohar | Jan 25, 2024 | Berita & Pembaharuan, Berita Terkini
Madiun, Pada puncak perayaan Milad Ke-23 BMD Syariah di Basekan Farm and Ranch, perusahaan memberikan penghargaan khusus kepada dua karyawan teladan yang telah memberikan kontribusi luar biasa dalam menjalankan tugas mereka. Dengan bangga, BMD Syariah mengumumkan...
oleh Idham Kohar | Jan 25, 2024 | Berita & Pembaharuan, Berita Terkini
Madiun, BMD Syariah mengambil langkah konkret dalam menentukan Cabang Terbaik Tahun 2023 melalui proses penilaian yang transparan dan komprehensif. Sebagai langkah awal, pusat BMD Syariah telah membentuk tim penilai yang terdiri dari perwakilan dari SP Syariah, Audit,...
oleh Idham Kohar | Jan 23, 2024 | Berita & Pembaharuan, Berita Terkini
Madiun, 23 Januari 2023 Basekan Farm and Ranch dilaksanakannya perayaan puncak Milad Ke-23 BMD Syariah dengan tema “BMD Syariah Terus Tumbuh Mengembangkan Diri.” Acara yang penuh makna ini dimulai dengan doa bersama, sebagai ungkapan syukur atas pencapaian...